Header Ads

Mencoba Melarikan Diri ke Yunani Seorang Jurnalis Diamankan Kepolisian Turki




SOHAFY, Istanbul - Kepolisian Turki berhasil melumpuhkan seorang direktur majalah milik oposisi Turki bernama Murad Kaban, bersama 4 orang lainnya saat mereka  mencoba melarikan diri ke Yunani secara ilegal melalu Provinsi Edirne, dua hari setelah  mereka dijatuhi hukuman penjara oleh pengadilan di Istanbul.

Adapun penjatuhan vonis tersebut dilakukan di Absentia.

Keempat orang lainnya yang ditangkap bersama Kaban, oleh kepolisian perbatasan Turki meiliki hubunan kuat dengan pengkhutbah Fathullah Gulen, yang dipercaya otoritas Turki sebagai dalang dari upaya pengkudetaan presiden Erdogan pada 15 Juli tahun 2016 lalu.

Pada hari Senin (22/05) lalu, sebuah bengadilan di Istanbul menjatui hukuman kepada kaban beserta kepala editor majalah Savery Govan, dengan hukuman penjara selama 22,5 tahun, karena diduga telah mencoba memprovokasi masyarakat untuk melakukan pemberontakan bersenjata, melawan republik Turki yang dipimpin oleh Erdogan.

Adapun sampai saat ini, Turki  menempati posisi ke-155 dalam daftar Reporters Without Borders (RSF) dalam kebebasan melakukan pers


REPORTER: Usamah M


No comments

Powered by Blogger.