Header Ads

Kanada Tarik Pesawat Tempur Mereka Dari Suriah

SETELAH memenangkan dalam pemilu Kanada, Perdana Menteri Kanada Justin Trudeau telah mengkonfirmasi dengan Presiden Obama bahwa dia akan menarik pesawat tempurnya dari perang  melawan ISIS.

Menurut portal antiwar.com pada selasa (20/10), Kanada sebelumnya berkomitmen  bahwa jet tempur mereka (CF-18) akan berada di Suriah sampai Maret 2016.

Trudeau telah membuat mengakhiri misi tempur melawan ISIS karena ini inti dari kampanye, termasuk video kampanye menggunakan klip dari ISIS. Video propaganda diselingi dengan komentar Trudeau.

dalam beberapa bulan terakhir  pesawat tempur Kanada yang dituduh membunuh puluhan warga sipil di Irak, dan kementerian pertahanan telah mencoba untuk menutupi insiden-insiden itu, kemungkinan hal ini dapat menumbuhkan pererangan dengan oposisi. Namun, Trudeau tampaknya ingin mengutarakan hal itu dan berjanji akan mengakhiri pertempuran itu, ini bukan hanya janji kosong, tapi kebijakan yang tulus.

Penulis: Taufiq

Sumber: antiwar

No comments

Powered by Blogger.